Gak Taunya Modal Daun Kemangi Saja, Kecoa di Kamar Bisa Langsung Ngacir, Begini Cara Pakainya Kalau Mau Nyoba

By Idam Rosyda, Selasa, 13 September 2022 | 08:50 WIB
Daun kemangi bisa mengusir kecoa (Freepik/racool_studio)

Selain daun kemangi, beberapa jenis tanaman lain juga bisa jadi daun yang bisa mengusir kecoa.

1. Catnip

Taburkan catnip kering di lemari, tetapi jika Anda memiliki anjing, Anda tidak boleh meletakkannya di tempat yang bisa dijangkau anjing.

Di belakang kulkas juga merupakan tempat yang bagus untuk menaburkan catnip.

2. Eucalyptus

Tempatkan tanaman Eucalyptus di mana pun Anda melihat kecoak.

Anda juga dapat mengoleskan balsem minyak kayu putih di dalam sudut kabinet atau kemari dapur.

Jangan letakkan balsem di mana hewan peliharaan Anda bisa mendapatkannya.

Anda juga bisa membuka wadah balsem dan membiarkannya di suatu tempat.

Ini adalah aroma yang kuat, dan kecoa membencinya.

Minyak kayu putih juga dapat bekerja membasmi kecoa.

Baca Juga: Ampuhnya Ngalahin Semprotan Serangga! Obat Kumur Bisa Basmi Kecoa di Rumah, Kalau Mau Nyoba Begini Caranya