SajianSedap.com - Semua pasti suka makan santan.
Belum lagi di warung Padang, santan bak jadi bahan utama.
Sebut saja gulai hingga tunjang yang kerap menggunakan santan sebagai kuah.
Banyak yang takut akan mengonsumsi santan.
Hal ini lantaran bisa menyebabkan kolestrol naik.
Padahal sebenarnya santan adalah bahan makanan yang baik.
Orang kerap menduga santan sebagai biang kerok dari kolestrol naik.
Ternyata bahan yang dimasak bersama santan adalah penyebabnya.
Untuk itu, masak santan harus bersama satu bahan ini.
Cara Masak Santan Anti Kolestrol
Ya, santan termasuk bahan makanan sumber lemak.