Disikat GAGAL Bersih, Cara Menghilangkan Noda Deodoran di Baju Ternyata Modal 2 Bahan Dapur Ini Saja, Gak Bakal Keluar Keringat

By Idam Rosyda, Kamis, 15 September 2022 | 08:40 WIB
cara menghilangkan noda deodoran di baju dengan cuka dan baking soda ()

Hancurkan empat hingga lima tablet aspirin.

Campur bubuk dengan sedikit air untuk membuat pasta.

Oleskan ini pada noda (seperti yang Anda lakukan dengan soda kue) dan cuci pakaian seperti biasa.

Namun ada hal yang harus Anda perhatikan.

Metode ini ideal untuk pakaian putih, tetapi dapat merusak warna pakaian gelap.

Nah itulah beberapa cara yang bisa Anda cona untuk menghilangkan noda dikutip dari Woh What Wear.

Selamat mencoba.

Baca Juga: Bapak-bapak Bakal Syok Kalau Tahu, Biji Lagu Kalau Dikonsumsi Pria Punya Efek Menakjubkan Ini, Para Istri Coba Masak di Rumah