Boros Kalau Selalu Gosok Lulur, Sekarang Daki di Leher Hitam Auto Rontok dengan Kunyit, Cukup Dipakai Seperti Ini

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 17 September 2022 | 06:53 WIB
Leher yang hitam bisa jadi cerah seketika dengan memanfaatkan kunyit ()

Baca Juga: Tak Perlu Malu Lagi Dibilang Jorok Sama Tetangga Julid, Leher Hitam Bisa Kembali Putih Bersih Cuma Modal Bahan Murah Ini, Gampang Caranya

- Oleskan campuran bahan tersebut ke leher.

- Tunggu 10-15 menit sampai agak mongering.

- Sebelum dibilas, gosok lulur kunyit terlebih dahulu.

Dengan menggosoknya, kita akan membantu untuk mengeluarkan sel kulit mati.

- Jika sudah, bilas dengan air.

- Kalau masih belum bersih, gunakan sabun agar sisa kunyit bisa bersih.

- Jangan lupa keringkan leher dengan handuk.

Anda bisa menggunakan cara ini 2-3 kali dalam seminggu.

Gampang banget kan?

Yuk cobain sekarang di rumah.

Artikel ini pernah tayang di Healthline dengan judul Turmeric for Skin: Benefits and Risks

Baca Juga: Pakai Lulur Gak Mau Rontok, Daki yang Bikin Leher Hitam Auto Lenyap Hanya dengan Kunyit, Cara Buatnya Gampang Banget