Tikus Gak Bakal Berani Mampir Lagi, Cuma Modal Selai Roti yang Digunakan Seperti Ini, Bikin Rumah Bebas dari Hewan Menjengkelkan Ini

By Amelia Pertamasari, Senin, 19 September 2022 | 15:40 WIB
Selai dapat digunakan untuk mengusir tikus di rumah. (Pixabay/Mirko Sajkov)

Cara Mengusir Tikus Secara Alami

Berikut ini ada cara mengusir tikus secara alami menggunakan racun tikus alami yang lebih aman.

1. Selai kacang

Umpan bagus lainnya untuk memikat tikus adalah selai kacang, karena tikus sangat menyukainya.

Untuk membuat racun tikus sendiri dengan selai kacang, cukup campurkan dengan sedikit soda kue, yang pada akhirnya akan membunuh tikus.

Letakkan di tempat tikus biasa lalu lalang di rumah.

2. Asam borat dan kaldu ayam

Ini adalah salah satu resep racun tikus terbaik dan paling efektif, serta tidak butuh banyak waktu untuk membuatnya.

Kemungkinan besar Anda tidak memiliki bubuk asam borat di sekitar rumah, jadi Anda sebaiknya membelinya di toko.

Kemudian, campurkan dengan kaldu ayam bubuk, dan menunggu tikus muncul.

3. Formula gula

Baca Juga: Pakai Racun Tikus Berbahaya, Mending Usir Tikus dari Rumah Pakai Daun Salam, Lebih Ampuh Bikin Gak Bakal Lagi ke Rumah