SajianSedap.com - Coba deh cek kaca jendela di rumah Anda, apakah sudah buram?
Kebersihan kaca jendela biasanya sering diabaikan banyak orang, nih.
Padahal, kaca jendela adalah hal atau pelindung utama dari rumah.
Segala debu kotoran, hingga noda air hujan pasti ada di sana.
Makanya, kita harus membesihkan kaca jendela secara berkala, nih!
Apalagi biasanya yang sering terlihat adalah noda air di kaca yang bikin jadi kotor banget.
Jangan sampai kalau ada tamu kita jadi malu, ya!
Membersihkan kaca jendela di rumah gak cukup pakai air saja, loh.
Kalau mau kinclong dan bening banget bak kaca hotel, ada bahan alami yang bisa kita gunakan.
Apa itu?
Jika penasaran, ini dia beberapa bahan alami untuk membersihkan kaca jendela kotor akibat berikut ini.