Solusinya Bukan Dicat, Dinding Berjamur Bersih Seperti Baru dengan Menyemprotkan 2 Bahan Ini, Pasti Ada di Dapur

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 21 September 2022 | 07:10 WIB
Jamur yang ada di dinding auto bersih seketika dengan menyemprotkan 2 bahan ini ()

SajianSedap.com - Sase Lovers coba perhatikan lagi dinding di rumah.

Apakah dinding masih bersih dan bagus?

Biasanya dinding yang sudah cukup lama akan berjamur.

Jamur yang ada di dinding berwarna kehitaman.

Adanya jamur di bagian rumah ini bisa terjadi karena beberapa sebab.

Misalnya saja karena udara yang terlalu lembap.

Akhirnya jamur akan tumbuh di beberapa tempat, tidak terkecuali dinding.

Kalau sudah begini rasanya pasti ingin segera menghilangkannya.

Padahal biaya mengecat dinding juga nggak murah ya.

Karena itu jangan buru-buru dicat ya.

Sase Lovers bisa menghilangkan jamur di dinding tanpa dicat.

Caranya cukup dengan menyemprotkan bahan dapur ini.