SajianSedap.com - Cara menghilangkan noda oli di baju barangkali jadi hal yang cukup sulit dilakukan.
Pasalnya berbeda dengan noda biasa, cara menghilangkan noda oli di baju ini tak bisa asal.
Alih-alih bersih, cara menghilangkan noda oli di baju yang sembarangan bisa membuat noda oli semakin menyebar baju.
Tentunya Anda tidak tidak bisa asal mencucinya.
Apalagi jika dicampur dengan pakaian lain, aroma oli ini akan menyebar pada baju Anda.
Penggunaan pengharum pakaian bahkan terkadang tidak bisa langsung menghilangkannya.
Cara Menghilangkan Noda Oli di Baju.
Tentunya mencari metode yang tepat saat mencucinya perlu dilakukan.
Tenang, tak perlu berpusing-pusing, karena ada cara mudah yang bisa Anda lakukan di rumah.
Tentunya cara membersihkan noda oli di baju ini bisa menghemat biaya cuci Anda.
Dilansir Hunker, Kamis (5/5/2022), Anda dapat membersihkan noda oli pada pakaian dengan menggunakan bahan-bahan yang sudah ada di rumah, misalnya tepung maizena dan sampo rambut.
Berikut cara menghilangkan noda oli pada pakaian agar tidak membekas.
Baca Juga: Aduh! Baju Kena Kopi, Coba Bersihkan Pakai 4 Bahan Dapur Ini, Alhamdulillah Gak Perlu Bayar Laundry