Resep Daging Tumis Bumbu Tomat
Waktu: 60 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan:
500 gram daging has, dipotong 4x5 cm
1 lembar daun salam
1 cm jahe, dimemarkan
2 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya
1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh gula pasir