Mau Marah Lihat Pembantu Tambahkan Minyak Kayu Putih Saat Cuci Handuk, Tapi Setelah Kering Malah Takjub Tahu Hasilnya, Kenapa ya?

By Amelia Pertamasari, Rabu, 28 September 2022 | 05:40 WIB
Manfaat minyak kayu putih untuk mencuci handuk. (Kolase SajianSedap (Freepik.com dan Shutterstock))

SajianSedap.com - Handuk adalah benda di rumah yang digunakan setiap hari.

Ini digunakan untuk mengeringkan badan yang basah, terutama setelah mandi.

Karena seringnya bersentuhan dengan seluruh badan dan menjadi lembab, kita disarankan mencuci handuk setiap beberapa hari sekali.

Sebab hanya dengan menjemur handuk, itu tidak cukup untuk membuat handuk bebas kuman dan bakteri.

Biasanya handuk hanya sekedar dicuci dengan deterjen biasa lalu dijemur.

Tapi proses pencucian seperti ini terkadang tidak cukup membuat kuman dan bakteri mati.

Justru kuman dan bakteri bisa terus berkembang dan membuat handuk menjadi sarang mereka dan menjadi penyebab penyakit.

Oleh sebab itu perlu perawatan dalam mencuci handuk secara khusus agar kuman benar-benar bersih.

Tak perlu produk mahal, minyak kayu putih bisa menjadi solusi untuk hal ini.

Penasaran bagaimana cara melakukannya?

Lihat berikut ini bagaimana cara mencuci handuk agar bersih dari kuman dan bakteri penyebab penyakit. 

Baca Juga: Ngapain Keluar Uang Buat Beli Baru, Handuk yang Berjamur Bisa Bersih TOTAL Kalau Dicuci dengan Cara Ini, Coba dan Buktikan Sendiri