Baca Juga: Harus Waspada, Begini Ciri Facebook Diretas dan Cara Mengatasinya, Jangan Panik Dulu
7. Selanjutnya adalah menjawab pertanyaan keamanan yang nantinya akan diberikan oleh Facebook.
8. Cara mengembalikan akun Facebook yang dibajak tanpa email dan nomor telepon selanjutnya adalah memasukkan password atau sandi baru.
9. Disarankan untuk selalu mencatat setiap password yang Anda gunakan di tempat yang aman agar selalu sedia ketika lupa sandi.
10. Klik Continue dan nantinya Anda akan menerima notifkasi email yang berisi email konfirmasi.
11. Klik tautan yang dikirimkan Facebook di email Anda dan nantinya Facebook akan memeriksa akun Anda.
Itulah dia tadi cara mengembalikan akun Facebook yang dibajak tanpa email dan nomor telepon.
Perlu diingat bila hacking memanglah sangat berbahaya.
Bukan tanpa alasan, data pribadi penting Anda bukan tak mungkin bocor dan salah gunakan oleh tak bertanggung jawab.
Berikut ini adalah beberapa hal yang bisa Anda lakukan untuk meminimalisir kejadian hacking pada akun Facebook Anda:
- Aktifkan otentifikasi dua faktor
- Aktifkan peringatan tentang info masuk yang tidak dikenal
- Menentukan kontak yang dipercaya
Itulah di tadi tahapan cara mengembalikan akun Facebook yang dibajak tanpa email dan nomor telepon.
Jangan lupa lakukan tipsnya agar akun Facebook aman dari serangan hacker.
Selamat mencoba!
Baca Juga: Resep Garang Asem Iga Sapi, Masakan Berkuah Segar Untuk Makan Siang yang Rasanya Nampol Abis
Artikel telah ditayangkan di gridhits dengan judul, Cara Mengembalikan Akun Facebook yang Dibajak Tanpa Email dan Nomor Telepon, Begini Tipsnya