Bukan dengan Perawatan Mahal, Rahasia Punya Kulit Kenyal ala Orang Korea Modalnya Cuma Santan, Begini Caranya

By Amelia Pertamasari, Senin, 3 Oktober 2022 | 06:25 WIB
Manfaat santan untuk kecantikan yang bisa mengenyalkan kulit. (Nakita)

SajianSedap.com - Wanita Korea terkenal dengan kecantikannya yang luar biasa dan diidamkan banyak orang.

Mereka memiliki wajah yang glowing dan kenyal, serta bebas noda.

Untuk memiliki wajah seperti itu, perawatan wanita Korea terdiri dari beberapa tahap.

Mereka juga menggunakan produk skincare berbahan alami seperti lidah buaya, lendir siput, gingseng, dan lainnya.

Tapi, mereka juga tak meninggalkan rutinitas perawatan alami.

Wanita Korea rutin mengaplikasikan banyak bahan alami yang mendukung kesehatan kulit wajah mereka.

Jika Anda menginginkan kulit wajah kenyal seperti orang Korea, ada satu perawatan yang perlu Anda coba.

Yakni menggunakan santan, perasan dari parutan kelapa.

Santan dikemas dengan kandungan baik untuk menyehatkan kulit dan minim efek samping.

Penasaran apa manfaat santan untuk kecantikan dan cara menggunakannya?

Simak berikut ini untuk mendapatkan wajah kenyal seperti orang Korea.

Baca Juga: Rahasia Wajah Glowing ala Orang Korea, Cuma Modal Mentimun yang Digunakan Seperti Ini, Wajah Jadi Idaman Banyak Wanita