Heran Tengok Tetangga Ngepel Lantai Pakai Sampo, Setelah Coba di Rumah Sendiri Geleng-geleng Kepala Lihat Hasilnya, Gak Nyangka Banget

By Amelia Pertamasari, Jumat, 7 Oktober 2022 | 19:43 WIB
Manfaat sampo sebagai pembersih rumah tangga. (Kolase kompas dan thehealthy.com)

Manfaat Sampo Sebagai Pembersih Rumah

Berikut ini beberapa benda di rumah yang bisa dibersihkan menggunakan sampo.

1. Membersihkan lantai

Buat larutan mengepel sendiri dengan menambahkan sebotol sampo ke dalam ember berisi air hangat.

Ini akan bekerja dengan baik di lantai linoleum atau ubin keramik Anda.

Sifat pembersih sampo pada rambut akan bekerja dengan baik pada lantai.

2. Membersihkan kamar mandi

Sampo dirancang untuk menghilangkan penumpukan minyak dan kotoran pada rambut.

Dengan demikian, sampo juga bekerja dengan baik pada penumpukan bisa di kamar mandi.

Gunakan untuk membersihkan bak mandi atau shower, dan Anda akan secara drastis mengurangi waktu menggosok.

Cukup oleskan sampo dengan lap, diamkan sebentar dan bilas hingga bersih.

Baca Juga: Cuma Ambil Air Garam Lalu Gunakan Untuk Pel Lantai, Ibu Rumah Tangga Ini Kaget Dengan Perubahan yang Terjadi