3. Madu
Jika Anda berminat mengobati penyakit kelenjar getah bening dengan pijatan, jangan lupa pijatlah dengan madu.
“Madu memiliki sifat antiinflamasi yang bisa mengurangi peradangan,” Smith menjelaskan.
4. Susu dan kunyit
Susu dan kunyit merupakan kombinasi alami yang baik untuk meringankan peradangan karena bersifat antiinflamasi.
5. Kompres
Selain dipijat, Anda bisa mengurangi pembengkakan kelenjar getah bening dengan mengompresnya menggunakan air hangat.
Suhu yang hangat akan meningkatkan sirkulasi darah di daerah yang bengkak serta mengurangi rasa sakit karena bengkak.
Jadi, saat kelenjar getah bening di leher membengkak, santai saja.
Silahkan coba cara di atas dan cepat sembuh Sase Lovers.