Gak Malu Lagi Kalau Ada Tamu, Noda Cokelat di Cangkir Bisa Langsung Lenyap Modal Pakai Lemon dan Satu Bahan Murah di Dapur, Nyesel Selama Ini Selalu Beli Baru

By Hani Arifah, Minggu, 9 Oktober 2022 | 14:10 WIB
Cara menghilangkan noda cokelat pada cangkir. ()

SajianSedap.com - Simak cara menghilangkan noda cokelat pada cangkir pakai bahan alami.

Cangkir yang sudah lama dipakai pasti muncul noda cokelat.

Noda cokelat ini berasal dari sisa teh atau kopi.

Sebagaimana diketahyui, noda ini tidak bisa dihilangkan kalau cuma pakai sabun cuci piring.

Meski Anda sudah menggosok dengan sekuat tenaga, noda cokelatnya tak mau hilang.

Pasti Anda tak mau kan jadi gunjingan tamu yang datang ke rumah?

Pasalnya, noda coklat bikin cangkir terlihat buluk.

Daripada beli baru terus, Anda bisa memanfaatkan salah satu bahan didapur untuk melenyapkan nodanya.

Yakni dengan modal buah lemon.

Caranya pun mudah, Anda cukup campurkan lemon dengan satu bahan ampuh di dapur ini.

Simak sampai habis!

Baca Juga: Kasih Tahu Orang Sekomplek, Noda Kuning di Kasur Bisa Lenyap Cuma Modal Oles Racikan 2 Bahan Dapur ini, Tak Perlu Lagi Pakai Jasa Pembersih