Gak Perlu Jasa Laundry, Cara Mencuci Baju Seragam yang Kusam Cuma Direndam Air Susu, Hasilnya Pasti Buat Ibu-ibu Melongo

By Ulfa, Minggu, 9 Oktober 2022 | 08:25 WIB
Begini cara mencuci baju seragam yagn kusam agar kinclong lagi, ibu-ibu wajib tiru (Shutterstock)

3. Tambahkan Cuka Putih

Cuka dapat melakukan dari pemutih, penghilang noda yang sulit diangkat hingga menghilangkan bau badan.

Untuk memutihkan pakaian putih, campur 1/4 cangkir jus lemon dengan 1/2 cangkir cuka putih.

Jika pakaian berbau, kalian dapat menghilangkan bau dengan menambahkan 1 cangkir cuka ke mesin cuci selama siklus pembilasan terakhir.

4. Rendam Menggunakan Air Lemon

Lemon memiliki kandungan asam sitrat yang dapat memutihkan kain dan bekerja dengan baik untuk memutihkan serat kapas, linen, dan poliester.

Untuk menggunakan lemon, caranya mudah. Kita hanya perlu menyiapkan sekitar empat lemon.

Jika sudah siap, peras empat lemon itu dalam cangkir dan campurkan ke dalam 3,7 liter air panas.

Masukkan cucian putih ke dalam air lemon dan biarkan meresap setidaknya selama satu jam atau hingga semalaman.

Jika waktunya dirasa cukup, teman-teman bisa mencucinya seperti biasa menggunakan air bersih dan detergen.

Nah, itulah cara yang bisa digunakan untuk membuat seragam kusam menjadi putih seperti baru.

Selamat mencoba!

Artikel ini telah tayang di bobo.grid.id dengan judul Tak Perlu Pemutih, 7 Bahan Alami Ini Ampuh Kembalikan Warna Baju Seragam yang Kusam Jadi Seperti Baru Lagi

Baca Juga: Coba Ambil Segumpal Nasi Lalu Pakai untuk Mencuci Baju yang Kena Noda Tinta dan Minyak, Ibu Rumah Tangga Ini Kaget Dengan Hasilnya Setelah Kering