Duh! Makan Garam Terlalu Banyak Ternyata Bikin Wajah Jelek dan Bengkak saat Bangun Tidur Loh, Kok Bisa?

By Idam Rosyda, Selasa, 11 Oktober 2022 | 06:25 WIB
muka jelek saat bangun tidur bisa disebabkan akrena terlalu banyak konsumsi garam (Kompas)

SajianSedap.com - Kenapa bangun tidur wajah selalu jelek?

Pertanyaan ini barangkali sering ada di benak Anda.

Padahal jiak melihat film, biasanya adegan bangun tidur selalu dengan wajah cantik.

Namun demikian berbeda dnegan apa yang Anda alami.

Meski Anda sudah membersihkan diri dan rapi saat tidur, namun saat bangun tidur wajah justru terlihat kumal bangkan wajah membengkak.

Hal ini tentu saja membuat Anda merasa tidak nyaman, apalagi jika berhadapan dengan tamu atau orang asing.

Pastinya wajah Anda yang terlihat jelek dan bengkak akan membuat Anda malu.

Penyebab muka 'jelek' dan bengkak ini rupanya ada penjelasannya loh.

Bahkan hal ini dibeberkan oleh ahli.

Salah satu penyebab wajah Anda bengkak dan terlihat jelek rupanya salah satunya akrena terlalu banyak mengonsumsi garam.

Lantas bagaimana hal ini bisa terjadi?

Baca Juga: Pantas Tuanya Gak Nyusahin Anak Cucu, Mertua Tiap Pagi Selalu Minum Air Jeruk Nipis Dicampur Garam, Penelitian Buktikan Efeknya Luar Biasa

Mengapa Bangun Tidur Wajah Terlihat Jelek dan Bengkak

Wajah bengkak, rambut kusut hingga noda berminyak di wajah, hal ini tentu kerap Anda alami saat tidur.,

Wajah yang nampak bengkak di pagi hari ini sebenarnya adalah hal yang normal.

Bisa dialami siapa saja, bahkan mereka yang berparas rupawan sekalipun.

Perubahan wajah di pagi hari ini untungnya bisa dijelaskan secara ilmiah.

Jadi Anda jangan gegabah dulu merasa rendah diri karena memiliki wajah jelek ketika bangun dari tidur dan tak sengaja menatap cermin.

Menurut ilmuwan, ada beberapa faktor yang bisa menyebabkan wajah jadi bengkak dan kusut di pagi hari.

Salah satu faktor penyebabnya adalah konsumsi garam berlebih.

Dikutip dari Kompas.com, kebanyakan mengonsumsi garam juga bisa membuat tubuh bengkak.

Ketika kita kebanyakan garam atau sodium, maka Anda akan selalu kehausan dan minum banyak air.

Air yang ada tak akan dikeluarkan tubuh melalui urine atau keringat.

Baca Juga: Cara Mengobati Sariawan dengan Cepat Tanpa Obat, Coba Pakai Garam

Tubuh justru akan menyimpannya di beberapa area tubuh seperti wajah.

Hal inilah yang bisa memicu wajah bengkak di pagi hari.

Selain garam, mandi dengan air panas di malam hari juga bisa jadi penyebabnya loh.

Barangakli mandi dengan air pnaas atau hangat kerap Anda lakukan.

Pasalnya cuaca malam hari memang cukup dingin jika harus mandi dengan air dingin.

Kebiasaan mandi malam dengan air panas memang bisa membuat tubuh rileks dan kualitas tidur meningkat.

Namun sayang, kebiasaan ini memiliki efek samping, yaitu bisa memicu bengkak pada wajah di pagi hari.

Mandi air panas bisa meningkatkan cairan tubuh, sekaligus membuat aliran darah menuju wajah menjadi terlalu berlebihan.

Hal inilah yang membuat wajah nampak bengkak dan kemerahan di pagi harinya.

Posisi tidur yang salah juga bisa membuat wajah Anda terlihat jelek saat bangun tidur.

Bengkak pada wajah juga bisa disebabkan karena posisi tidur yang salah yang didukung oleh adanya gaya gravitasi.

Baca Juga: Heran Lihat Mertua Selalu Tabur Garam Di Atas Tempe, Pas Tahu Alasannya, Langsung Pingin Coba Sendiri Di Rumah

Ketika Anda tidur dengan posisi tengkurap, maka cairan tubuh akan mengalir dan terkumpul di sebagian area wajah. 

Di pagi hari, cairan tubuh inilah yang akan membuat wajah terlihat lebih tebal dan bengkak.

Bengkak karena cairan tubuh ini akan menghilang dengan sendirinya selepas Anda bangun dan beraktivitas dalam posisi tubuh tegak berdiri.

Selain itu, tidur tengkurap juga bisa membuat wajah menempel pada bantal dalam waktu lama.

Hal ini bisa menimbulkan bekas-bekas kerutan di wajah, yang membuat tekstur wajah nampak aneh di pagi hari.

Nah karena fakttor di tersebut, mulailah kurnagi konsumsi garam berlebih menjelang tidur.

Usahakan juga tidka mandi terlalu malam Sase Lovers!Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Mengapa Kita Bangun Tidur dengan Wajah Jelek? Ini Penjelasan Ilmiahnya

Baca Juga: Bikin Malu Kalau Ketahuan, Kutu Rambut Bersih Sampai ke Telur-telurnya dengan Bermodalkan Garam, Cukup Dipakai Seperti Ini