Jangan Mau Dikatain Tua Padahal Masih ABG, Cukup Olah Kulit Jeruk Sebagai Masker, Punya Wajah Glowing Bukan Lagi Mimpi

By Marcel Mariana, Kamis, 13 Oktober 2022 | 11:48 WIB
Cuma modal kulit jeruk bisa bantu cerahkan wajah sampai glowing bak ABG (kompas)

Gunakan kulit jeruk untuk hasil yang maksimal.

Dijamin anda akan ketagihan.

1. Membuat Kulit Tampak Glowing

Tak hanya buahnya saja, rupanya kulit jeruk juga bermanfaat untuk kecantikan lho.

Kulit jeruk memiliki kandungan Vitamin C yang lebih tinggi dibanding buahnya sendiri.

Dengan menggiling kulit jeruk dan menjadikannya sebagai lulur akan membuat kulit kalian tampak glowing dan lebih sehat.

Masker wajah atau lulur dari kulit jeruk ini juga dipercaya dapat menghilangkan kotoran sehingga membuat kulit tampak lebih cerah dan indah.

2. Membantu Mengeringkan Jerawat

Kandungan asam sitrat yang tinggi dalam jeruk dapat membantu pengelupasan kulit dan mengeringkan jerawat.

Selain itu juga dapat memperbaiki tampilan kulit secara keseluruhan.

Jadi patut dicoba bagi yang ingin mengeringkan jerawat secara alami ya!

Baca Juga: Frustasi Pakai Krim Mahal Tapi Gak Ngefek, Padahal Cuma Modal Susu Basi Bisa Bikin Wajah Glowing Paripurna, Begini Cara Pakainya