Suami Pasti Melotot Lihatnya, Selangkangan Gelap Bisa Kembali Cerah Cuma Modal Bahan Dapur ini

By Marcel Mariana, Selasa, 18 Oktober 2022 | 08:00 WIB
Cara mencerahkan selangkangan agar makin disayang suami dengan gula pasir (kompas)

Sajiansedap.com - Kata siapa mencerahkan selangkangan harus mahal?

Selangkangan yang gelap bisa cerah tanpa harus keluar biaya besar kok.

Bahan alami yang ada di rumah juga bisa jadi salep alami mencerahkan selangkangan yang gelap.

Selangkangan yang hitam kerap kali menganggu proses berhubungan intim.

Bagi kaum wanita yang sudah menikah tentu sangat ingin selalu disayang suami.

Maka sangat penting menjaga kondisi selangkangan tetap cerah.

Tenang saja ada solusi murah meriah yang bisa anda coba kok.

Dijamin bikin anda ketagihan banget.

Mari kita simak ulasan lengkapnya bersama.

Cara Mencerahkan Selangkangan Gelap

Sebenarnya, selangkangan yang hitam merupakan hal wajar terjadi kok.

Baca Juga: Biang Keladi, An Indonesian Restaurant with Warteg Vibe Located at Pacific Place

Karena area selangkangan seringkali lembab dan juga tertutup juga.

Jadi gak heran deh kalau bagian area selangkangan menjadi lebih gelap.

Akan tetapi, tetap saja banyak wanita yang tak terima apabila selangkangannya hitam.

Ada bahan alami yang bisa anda coba di rumah.

Gula pasir bisa jadi solusi tepat mencerahkan selangkangan anda.

Melansir dari Kompas, gula pasir bisa dijadikan sebagai scrub untuk mengangkat sel kulit mati yang ada di selangkangan.

Tapi untuk dapatkan hasil yang lebih optimal, anda bisa mencampurkan satu sendok teh gula pasir dengan perasan lemon, serta madu.

Kemudian, gosokkan campuran tersebut ke kulit paha bagian dalam.

Jika sudah, maka bilas area selangkangan dengan air yang bersih.

Selain gula pasir, untuk memutihkan selangkangan, anda juga bisa menggunakan campuran lemon dengan minyak kelapa.

Lemon merupakan bahan alami yang kaya akan vitamin C.

Baca Juga: Cara Mencerahkan Selangkangan Hitam dengan Bahan Murah, Semuanya Ada di Dapur

Vitamin C yang ada di lemon tentu saja ampuh untuk mengatasi hiperpigmentasi.

Sementara minyak kelapa dapat berfungsi sebagai pelembap dan dapat membantu menjaga paha bagian dalam tetap lembut dan kenyal.

Campuran minyak kelapa dan lemon dapat menjadi salah satu cara memutihkan selangkangan yang dapat dicoba.

Untuk membuatnya, campurkan beberapa sendok makan minyak kelapa dengan perasangan setengah buah lemon.

Kemudian, gosokkan campuran tersebut ke area yang terkena dan pijat lembut selama 10 menit atau lebih sebelun membilas area tersebut.

Untuk dapatkan hasil optimal, Moms bisa lakukan cara ini beberapa kali.

Itu dia, beberapa cara memutihkan selangkangan yang hitam dengan bahan alami.

Jadi, anda tak perlu keluar banyak uang untuk sekedar memutihkan selangkangan.

Cukup cara tersebut, dijamin hasilnya pun akan efektif.

Jangan lupa untuk mencobanya di rumah ya!

Baca Juga: Rahasia Rumah Tangga Makin Lengket! Cukup Pakai Bumbu Dapur Ini Bisa Buat Selangkangan Cerah, Dijamin Suami Makin Sayang

 

Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul, Cara Memutihkan Selangkangan yang Hitam dalam 10 Menit, Modalnya Cuma Gula Pasir yang Digunakan Begini