Manjur! Rambut Rontok Gak Lagi Terjadi, Cuma Keramas Pakai Bumbu Dapur Ini

By Idam Rosyda, Rabu, 19 Oktober 2022 | 09:50 WIB
mengatasi rambut rontok dengan keramas memakai jus bawang bombay (freepik)

Atau, parut kelapa dan peras santannya dengan mencampurkan sedikit air.

Oleskan pada area di mana Anda melihat penipisan atau kebotakan.

Biarkan semalaman dan bersihkan keesokan paginya.

2. Jus bawang bombay

Bawang bombay adalah sumber yang kaya belerang yang membantu pertumbuhan rambut dengan meningkatkan produksi kolagen.

Menggunakan jusnya di kulit kepala dapat membantu mengendalikan rambut rontok.

Cincang satu bawang bombay halus dan peras jusnya.

Oleskan jus pada kulit kepala Anda dan biarkan selama 15 menit.

Sekarang bilas dengan sampo ringan dan biarkan rambut Anda mengering.

Baca Juga: Jauh-jauh Pergi ke Salon, Uban Bisa Hilang Sekejap Cuma Modal Tempe yang Dibuat Begini, Selamanya Gak Bakal Mau Pakai Cat Rambut Lagi

Gunakan ini dua kali seminggu untuk melihat hasilnya.

3. Bawang putih