Namun supaya efeknya lebih terasa, Anda bisa menjadikan kacang pajang sebagai masker payudara.
Berikut cara membuat dan cara mengaplikasikan masker kacang panjang untuk mengencangkan payudara.
Cara Membuat Masker Kacang Panjang
1. Cuci bersih kacang panjang secukupnya.
2. Potong menjadi bagian yang lebih kecil, lalu masukkan ke alat penumbuk manual.
3. Tumbuk sampai tekstur kacang panjang menjadi halus.
Cara Mengaplikasikan Masker Kacang Panjang
1. Pastikan payudara Anda dalam keadaan bersih dan bebas keringat.
2. Mulai oleskan ke payudara sambil dipijat perlahan.
3. Diamkan beberapa saat sampai masker kacang panjang mengering.
4. Bilas dengan air kemudian keringkan dengan handuk yang lembut.
5. Anda bisa memakai masker kacang panjang ini 3 kali seminggu.
Selamat mencoba!