SajianSedap.com - Kalau lagi masak, panci memang sering dipakai ya.
Apalagi kalau kita lagi masak makanan yang berkuah.
Nah, di dapur pasti ada beragam ukuran panci ya.
Dari banyaknya panci yang Anda miliki pasti ada yang memiliki noda gosong.
Noda gosong bisa muncul karena panci sering dipakai.
Nah, gosong di panci wajib cepat dibersihkan loh.
Sebab kalau gak langsung dibersihkan malah bikin noda gosong makin nempel.
Kalau noda gosong sudah susah dibersihkan biasanya kita akan menggunakan sabut besi.
Namun, kalau pakai sabut besi malah bisa bikin panci rusak loh.
Wah jika begitu mending Anda coba gunakan 1 bumbu dapur ini saja agar gosong di panci bisa bersih.
Penasarankan info lengkapnya? Simak artikel ini ya!
Baca Juga: Biang Keladi, An Indonesian Restaurant with Warteg Vibe Located at Pacific Place