Gak Perlu Pakai Karbol, Cukup Gunakan Minyak Murah Meriah Ini Bisa Bikin Kloset Berkerak Kembali Kinclong dalam Sekejap, yang Gak Coba Pasti Nyesel

By Marcel Mariana, Sabtu, 29 Oktober 2022 | 06:25 WIB
Cara membersihkan kloset kamar mandi bisa mengandalkan minyak kayu putih (Jub Rubjob)

 

Apalagi jika ada tamu yang datang ke rumah dan ingin menggunakan kamar mandi.

Akan sangat malu jika memperlihatkan kondisi kloset yang berkerak.

Tapi tenang saja, ada solusi murah meriah yang bisa anda coba.

Minyak yang berguna untuk membersihkan kloset berkerak yaitu minyak kayu putih.

Selama ini mungkin orang hanya mengetahui bahwa minyak satu ini berfungsi untuk meringankan pusing dan gatal.

Padahal di balik itu, minyak kayu putih dapat digunakan sebagai disinfektan alami yang membersihkan kerak di kamar mandi.

Tak hanya bersih mengkilat seperti baru, kamar mandi juga akan lebih segar lho.

Adapun cara untuk membersihkan kloset berkerak dengan minyak kayu putih cukup mudah.

Anda hanya perlu menyemprot minyak kayu putih ke kloset atau sisi lain yang berkerak.

Kloset berkerak langsung mudah dibersihkan dan kembali kinclong seperti baru.

Selain digunakan sebagai pembersih kloset, sebenarnya minyak kayu putih juga bisa dimanfaatkan untuk beragam hal ini, di antaranya: