Biasa Berakhir di Tempat Sampah, Biji Mangga Ternyata Bisa Hempaskan Jerawat di Wajah Kalau Diolah Seperti Ini

By Hani Arifah, Sabtu, 29 Oktober 2022 | 19:25 WIB
Biji mangga bisa dimanfaatkan untuk mengatasi jerawat di wajah. (Kompas.com)

SajianSedap.com - Tahukah Anda kalau biji mangga punya manfaat luar biasa untuk kulit wajah?

Anda pasti tidak asing dengan buah mangga, kan?

Mangga banyak ditemukan di pedagang pinggir jalan kalau sedang jatuh musimnya.

Ada banyak sekali jenis mangga dengan harga yang berbeda-beda.

Mungkin semua orang pernah makan mangga, tapi sepertinya tak banyak yang tahu kalau bijinya punya manfaat untuk kecantikan yang luar biasa.

Selama ini biji mangga selalu berakhir di tempat sampah.

Sebab, orang-orang hanya mengambil buahnya saja untuk dimakan.

Padahal, biji mangga bisa mengatasi berbagai masalah pada wajah tak kalah dari skincare mahal.

Seperti jerawat dan beruntusan di wajah.

Namun, Anda harus mengolah biji mangganya terlebih dulu sebelum digunakan.

Simak informasi di bawah ini untuk mengetahu caranya!

Baca Juga: Obat Totol Nggak Ada Apa-apanya, Jerawat di Wajah Auto Bersih dengan Wortel, Begini Lho Cara Bikinnya