Cuma Butuh Daging Sapi dan 1 Bahan Rahasia Ini, Pedagang Bakso Jamin Hasil Bakso Bisa Jadi Enak dan Kenyal Banget, Buktikan Sendiri

By Virny Apriliyanty, Senin, 31 Oktober 2022 | 09:40 WIB
Penting banget untuk tahu tips membuat bakso enak dan kenyal. ()

SajianSedap.com - Cara bikin bakso sapi enak dan kenyal ala pedagang ternyata gampang banget. 

Kuncinya adalah kita hanya harus tahu cara bikin bakso sapi enak dan kenyal ala pedagang ini.

Ternyata bukan cuma daging sapi, ada beberapa trik lain yang kita harus tahu kalau mau bikin bakso sapi enak dan kenyal.

Salah satunya adalah bahan utama pembuatan bakso.

Selain itu, penting banget untuk tahu trik membuat bakso enak dan kenyal.

Yuk, simak bersama supaya bisa bikin untuk keluarga di rumah.

1. Pakai Daging Apa? 

Untuk membuat bakso , bahan utama yang digunakan tentu saja daging sapi. 

Nah, untuk bakso urat, kita membutuhkan daging jenis sengkel.

Daging sengkel ini biasanya sedikit berurat sehingga hasilnya bisa kenyal dan renyah. 

Tapi, untuk bakso urat, urat pada sengkel tidaklah cukup. 

Baca Juga: Padahal jadi Favorit Orang Indonesia, Bakso Ternyata Bisa Bikin Nyawa Melang Kalau Dikonsumsi oleh Orang dengan Kondisi Ini