Belajar Dari Meninggalnya Ayah Angelina Sondakh, Begini Tanda Gejala Awal Penyakit Jantung, Wajib Tahu Biar Gak Berakhir Fatal

By Gusthia Sasky T, Senin, 31 Oktober 2022 | 10:47 WIB
Ayah Angelina Sondakh meninggal karena serangan jantung, ketahuilah tanda gejala awal penyakit jantung. (instagram.com/@angelinasondakh09 dan Adobe stock)

Kita mungkin merasa jantung berdebar kencang atau berdenyut-denyut. Detak jantung yang cepat atau tidak merata juga bisa menjadi tanda aritmia. Ini adalah masalah dengan detak jantung atau ritme

Kapan harus segera ke dokter? Jika memiliki tanda-tanda di atas, jangan tunggu. Segera periksakan diri ke dokter untuk penanganan lebih lanjut.

Ayah Angelina Sondakh Meninggal

Angelina Sondakh menceritakan penyebab ayahnya, Lucky Sondakh, meninggal dunia pada Minggu (30/10/2022).

Angelina Sondakh juga menyebut detik-detik kepergian Lucky Sondakh membuat dirinya syok dan sangat terpukul.

Ini lantaran, Angelina Sondakh merasa ada kesamaan antara suaminya, Adjie Massaid, dan Lucky Sondakh sebelum meninggal dunia.

Diketahui, Adjie Massaid meninggal dunia pada 5 Februari 2011, akibat serangan jantung.

Saat itu Adjie Massaid baru selesai bermain bola bersama teman-temannya di kawasan Lebak Bulus.

Angie, sapaan akrab Angelina Sondakh, mengatakan bahwa penyebab ayahnya meninggal karena serangan jantung.

Pun yang dialami Adjie Massaid 11 tahun silam.

"Agak syok juga karena memang kena serangan jantung kayak Mas Adjie."

"Aku tuh gak kuat lihat prosesnya, karena persis waktu saya ngalamin waktu Mas Adjie berpulang," terang Angie sambil menahan air mata.

Baca Juga: Pantas Nenek Sering Minum, Air Kelapa Tua Ternyata Punya Manfaat Ini Kalau Dikonsumsi, Nyesel Selama Ini Malah Dibuang

Namun, yang paling membuat Angie syok ketika ayahnya mengucapkan permintaan terakhir, seperti yang diucap Adjie Massaid dulu.

"Kata terakhir sebenarnya sama kayak mas Adjie prosesnya. Daddy cuma bilang 'Daddy haus, Ngie'. Lainnya sama kayak mas Adjie," ujar ibu kandung Keanu Massaid itu.

Kejadian itu membuat Angie karena seolah mengulang kesedihan di masa lalu.

Baca Juga: Nyesel Dari Dulu Gak Makan, Manfaat Jantung Pisang Ternyata Tidak Main-main, Bisa Cegah Penyakit Berbahaya Ini

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul, Gejala Dini Penyakit Jantung, Ini 7 Tanda yang Harus Diwaspadai