Ngapain Bergantung Obat Dokter, ini Cara Mengatasi Migran Cukup Mengandalkan Bumbu Dapur Murah Ini

By Marcel Mariana, Kamis, 3 November 2022 | 06:10 WIB
Cara mengatasi migrain bisa mengandalkan bumbu dapur ini (kompas)

Baca Juga: Cenat-cenut di Kepala Gegara Migrain Lenyap Seketika, Cuma Teguk 2 Minuman Murah Meriah Ini, Jangan Beli Obat Dulu

2. Kafein

Obat alami yang ampuh meredakan migrain kedua adalah kafein.

Kafein yang terkandung pada minuman kopi dan teh juga bisa dikonsumsi sebagai obat alami untuk meredakan migrain.

Meski demikian, Anda perlu waspada saat menggunakan kafein sebagai obat sakit kepala alami karena konsumsi kafein terlalu banyak justru bisa menyebabkan sakit kepala.

3. Cuka sari apel

Anda pasti tidak asing dengan cuka sari apel.

Harga cuka sari apel juga termasuk sangat terjangkau.

Obat alami yang ampuh meredakan migrain ketiga adalah cuka.

Cuka diketahui memiliki kandungan kalium yang tinggi, sehingga mampu mencegah dan meringankan sakit kepala migrain.

Untuk menggunakan cuka apel sebagai obat sakit kepala alami, Anda bisa mengonsumsi segelas air yang sudah dicampur dengan 1 sendok makan cuka sari apel dan 1 sendok teh madu.

4. Teh herbal

Obat alami yang ampuh meredakan migrain keempat adalah teh herbal.

Teh herbal sudah digunakan sejak dahulu untuk mengatasi beberapa keluhan, termasuk sakit kepala dan migrain.

Beberapa jenis teh herbal yang dipercaya bisa mengatasi sakit kepala secara alami adalah teh chamomile, teh jahe, teh peppermint, teh lavender, dan teh bunga krisan.