Kaget Lihat Mertua Goreng Ikan Pakai Roti Tawar, Begitu Matang Langsung Ludes Diserbu Tanpa Sisa, Ada Apa Sih?

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Jumat, 4 November 2022 | 08:10 WIB
Coba goreng ikan dengan roti tawar dan rasakan sendiri hasilnya ()

Baca Juga: Dikasih Tahu Juru Masak Warteg Langganan, Cara Goreng Ikan agar Minyaknya Tidak Muncrat Harus Ditambah 1 Bumbu Dapur ini

Bahan ini juga nggak akan mengubah rasa dari ikan yang kita goreng kok.

Selain dengan memakai roti tawar, Sase Lovers bisa menggunakan tips agar ikan tidak meletus saat digoreng.

Tips Menggoreng Ikan agar Tidak Meletus

Selain masih menyisakan rasa tanah, seringkali ikan yang digoreng meletus.

Biar nggak meletus, Anda bisa memakai bahan berikut ini.

1. Masukkan jahe

Jahe yang dimasukkan kedalam minyak akan menyerap kandungan air.

Oleh karena itu, Anda bisa menambahkan sedikit potongan jahe ke dalam minyak saat menggoreng masakan.

Tak perlu khawatir, karena jahe tidak akan terasa pada masakan Anda.

Jadi sebelum ikan dimasukkan, masukkan dulu jahe ini.

Gampang, kan?