Dokter Saja Sampai Heran Klinik Bisa Sepi, Ternyata Orang Sekampung Bisa pada Sehat Cuma Karena Sayur Takokak, Efeknya Bikin Tubuh Seperti Ini

By Amelia Pertamasari, Kamis, 3 November 2022 | 20:10 WIB
manfaat sayur takokak untuk kesehatan (Femina.in)

SajianSedap.com - Bagi banyak orang Indonesia sudah tidak asing lagi dengan takokak.

Tekokak atau terung pipit ini adalah tumbuhan dari suku terung-terungan yang buah dan bijinya dipakai sebagai sayuran atau bumbu.

Buahnya ini sering dijual di pasar dan tak sedikit pula yang membudidayakannya di pekarangan rumah mereka.

Buahnya yang diolah berbentuk seperti kacang polong memiliki tekstur kulit keras dan warnanya hijau kusam.

Sementara rasanya sedikit pahit getir, sehingga tak banyak orang yang suka mengonsumsi sayuran ini.

Padaha olahan sayur takokak sama nikmatnya dengan olahan sayur lainnya.

Terlebih takokak dikemas dengan beragam kandungan gizi yang bermanfaat baik untuk tubuh.

Mulai dari vitamin A, vitamin C, zat besi, antioksidan, dan banyak lainnya.

Berkat itu semua, takokak memiliki banyak manfaat baik dalam menyehatkan organ dan tubuh secara keseluruhan.

Penasaran apa saja manfaat kesehatan dari tanaman sederhana ini?

Simak selengkapnya berikut ini untuk tak Anda lewatkan mulai sekarang.

Baca Juga: Tahunya Cuma Dijadikan Lalapan, Coba Mulai Sekarang Rebus Takokak dan Minum Airnya, Penyakit yang Sering Diderita Bapak-bapak Ini Pasti Lenyap