SajianSedap.com - Anda pasti tak asing dengan berita tentang kebakaran karena korsleting listrik.
Korsleting listrik saat ini sering menjadi penyebab utama dari kebakaran.
Ketika di rumah, mungkin kita akan was-was jika sewaktu-waktu ada korsleting listrik.
Meski begitu, Anda bisa bebas dari rasa was-was karena korsleting.
Nyatanya, korsleting masih bisa dicegah kok.
Caranya juga sangat mudah dan sederhana.
Kita bisa memulai dari kebiasaan sehari-hari.
Anda bisa menggunakan 5 kebiasaan ini untuk mencegah korsleting listrik.
Dengan begini, kemungkinan korsleting akan makin kecil.
Kira-kira apa saja ya caranya?
Yuk simak artikel berikut ini.
Baca Juga: Plaza Senayan Kebakaran, Hal Sepele Ini jadi Tanda Masalah Listrik di Rumah, Jangan Sepelekan!