Melansir dari Idea.grid.id, ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam merawat jaket jeans supaya warnanya tidak cepat pudar.
Beberapa hal tersebut bakal dirangkum menjadi 4 bagian.
Cara Merawat Jaket Jeans Supaya Warnanya Tidak Pudar
1. Cara Mencuci
Cara mencuci pakaian dengan bahan jeans memang cukup tricky.
Tidak seperti pakaian lainnya, untuk merawat jaket jeans, sebaiknya Anda jangan terlalu sering mencucinya.
Cucilah jeans setalah 2-3 kali pemakaian.
Sebab, mencuci jeans terlalu sering bisa bikin warna jeans pudar.
Selain itu, Anda juga tidak perlu memakai deterjen terlalu banyak.
Bukannya bersih, serat jeans justru bakal rusak sehingga cepat rapuh.
2. Cara Membilas