Mulai Malam ini Coba Gosok-gosok Daun ini ke Rambut Sebelum Tidur, Besok Pagi Pasti Syok Lihat Pas Ngaca Depan Cermin

By Raka, Minggu, 6 November 2022 | 20:10 WIB
Cara mengatasi uban dengan daun kari dan sejumlah bahan alami lainnya (pinchofseeds)

1. Teh hitam

Rambut putih pada orang yang masih muda disebut sebagai uban prematur. Jika mengalami hal ini, gunakan saja air teh hitam.

Caranya adalah dengan merebus air dalam panci, kemudian masukkan dua sendok teh daun teh hitam.

Dinginkan teh ini dan gunakan air tehnya untuk mencuci rambut.

Pastikan untuk tidak menambahkan sampo setelah mencuci rambut dengan teh hitam. Cukup bilas rambut dengan menggunakan air sampai bersih.

2. Daun kari

Daun kari

Daun kari biasanya digunakan sebagai bumbu masakan Sumatera. Daun ini punya aroma yang khas dan kuat.

Ternyata selain menjadi penyedap masakan, daun kari juga bisa membantu menurunkan berat badan sekaligus mengatasi rambut putih.

Daun kari ini juga akan menguatkan akar rambut, memastikan akar rambut yang baru ini lebih sehat dan punya pigmen yang normal (hitam).

Demi mengatasi uban, daun kari bisa dimakan langsung seperti lalapan, atau dicampur dengan aneka masakan lainnya.

Baca Juga: Uban Hilang Permanen! Modalnya 1 Sayuran Ini Bisa Bikin Rambut Hitam Bak ABG Lagi, Beli Di Pasar Gak Sampai 20 Ribu!