Pakai Pemutih Malah Makin Rusak, Cara Bersihkan Noda Luntur Pakaian Tenyata Pakai Belimbing Wuluh, Begini Caranya Biar Bersih

By Amelia Pertamasari, Selasa, 8 November 2022 | 18:15 WIB
Cara mencuci baju luntur dengan belimbing wuluh. ()

Baca Juga: Cuma Rebus Detergen dalam Panci Lalu Masukkan Baju Luntur, Tak Sampai 5 Menit, Hasilnya Serasa Beli Baju Baru

Selain itu, larutan jeruk nipis juga bisa kita gunakan untuk menghilangkan noda kekuningan di baju putih.

3. Asam Cuka

Bahan berikutnya yang bisa teman-teman gunakan adalah campuran cuka, air hangat, garam, dan detergen.

Caranya mudah, teman-teman hanya perlu rendam pakaian dalam larutan itu dan diamkan selama kurang lebih 15-30 menit.

Selanjutnya, teman-teman bisa langsung mencucinya seperti biasa dan baju akan kembali seperti baru.

Tips Merawat Mesin Cuci: Biarkan pintu terbuka

Setelah menggunakan mesin cuci, kita cenderung menutup pintu mesin cuci agar tidak ada kotoran dan debu yang masuk.

Namun ternyata ini adalah cara yang salah, biarkan pintu mesin cuci terbuka selama 15 hingga 30 menit setelah proses pencucian.

Udara yang masuk dan keluar dari mesin cuci dapat mencegah tumbuhnya jamur dan bakteri.

Dengan membiarkannya terbuka, kelembaban akan berkurang sehingga meminimalisir kerusakan akibat komponen kecil yang rentan karat.

Kamu juga bisa menyeka bagian dalam mesin cuci dengan handuk kering setelah 15-30 menit dan biarkan sisa kelembaban mengering.

Baca Juga: Pakai Pemutih Malah jadi Luntur, Noda Karat di Pakaian Berwarna Ternyata Bisa Langsung Sirna Cuma Pakai 2 Bahan Dapur Ini, Modalnya Gak Sampai Rp 10 Ribu Kok

Artikel ini telah tayang di TribunKaltim.co dengan judul 5 Cara Ampuh Kembalikan Warna Baju yang Terkena Noda Luntur, Bisa Gunakan Cairan Jeruk Nipis