Kebakaran Gedung Walikota Bandung, Waspada 3 Benda Ini di Rumah Ini Juga Sering Sebabkan Kebakaran Kalau Jarang Dibersihkan

By Virny Apriliyanty, Senin, 7 November 2022 | 15:30 WIB
Kebaran di Gedung Walikota Bandung (Tribun Jabar)

"Api awalnya dari lantai 2," ujarnya dikutip dari Kompas.com.

Para pegawai dan tamu yang melihat api yang cepat membesar berhamburan menyelamatkan diri.

"Para pegawai yang ada di gedung itu langsung pada teriak dan lari menyelamatkan diri," jelasnya.

Kegiatan yang digelar Wali Kota Bandung langsung dibubarkan setelah melihat kobaran api.

"Pak wali kota juga lagi rapat, langsung pada bubar," imbuhnya.

Sementara itu, seorang staf Bappelitbang, Pratama, juga menceritakan detik-detik Gedung Bappelitbang terbakar.

Pratama mengungkapkan jika ia melihat api di Gedung Bappelitbang sudah sejengkalnya.

"Api dari atas sudah sejengkal saya di atap, langsung saya keluar," ungkapnya.

Ketika awal terjadi kebakaran ia mendengar suara yang berasal dari atag Gedung Bappelitbang.

"Ada suara kretek-kretek," imbuhnya.

Ia menduga penyebab dari kebakaran berasal dari proses pengelasan yang dilakukan di bagian atap gedung.

Baca Juga: Banyak yang Gak Sadar, AC Bisa Konslet dan Terbakar Kalau Masih Sering Lakukan Kesalahan Ini saat Menyalakannya, Apa Saja?