Mencoba tidur dengan benda-benda di atas berarti Anda akan memiliki tidur yang gelisah.
Penyimpanan di bawah tempat tidur berarti tumpukan barang menurut feng shui
Menurut feng shui, menggunakan ruang di bawah tempat tidur sebagai penyimpanan dianggap berantakan.
Kekacauan menghasilkan energi chi yang stagnan.
Adapun energi chi yang stagnan diyakini memicu beberapa kemalangan.
Seperti penyakit, kehilangan kekayaan, kehilangan pekerjaan, berakhirnya pernikahan, dan banyak lagi.
Menurut Anjie Cho, di bawah tempat tidur hendaknya diletakkan barang-barang yang berhubungan dengan tempat tidur itu sendiri.
Misalnya, seprai, bantal, selimut, handuk, guling, pakaian, atau barang lain yang materialnya lembut.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Feng Shui Penyimpanan di Bawah Tempat Tidur untuk Usir Energi Negatif