Suntik Botox Mahal, Kalau Mau Kerutan dan Keriput di Wajah Hilang Bisa Pakai Minyak Kelapa, Begini Caranya

By Amelia Pertamasari, Kamis, 24 November 2022 | 11:50 WIB
Menghilangkan keriput dan kerutan dengan minyak kelapa. (Kompas)

Paket Perawatan Alami untuk Atasi Masalah Kulit Wajah

Dilansir dari seoulcosmeticsurgery, berikut ini ada beberapa ragam perawatan wajah untuk atasi berbagai masalah kuliy wajah, terutama tanda penuaan.

1. Minyak Kelapa

Minyak kelapa adalah bahan yang mendukung wajah cantik banyak orang di dunia.

Minyak kelapa mengandung vitamin dan mineral seperti Zat Besi, Vitamin K, dan Vitamin E.

Zat besi membantu melawan kerontokan rambut dan lingkaran hitam dengan meningkatkan aliran oksigen ke seluruh tubuh.

Vitamin K membantu membersihkan stretch mark, bekas luka dan bintik hitam.

Vitamin E melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar UV, mencegah perubahan warna dan kerutan.

Yang perlu Anda lakukan adalah mengoleskan sedikit minyak kelapa ke wajah dan tubuh setiap pagi dan malam setelah mandi maka manfaat ini akan kamu dapatkan.

Ketika minyak kelapa diminum dapat mengurangi jerawat, membantu meratakan warna kulit, dan mengurangi munculnya kerutan.

2. Susu

Baca Juga: Tetangga Sampai Dikira Botox, Ternyata Kerutan di Wajahnya Hilang Cuma Modal Kantung Teh Bekas! Perawatan Mahal Pun Lewat