Belum Tentu Mati Kalau Pakai Obat Semprot, Padahal Cuma Modal Gula Bisa Bikin Kecoa Langsung Terkapar, Sekali Coba Pasti Melongo Lihat Hasilnya

By Gusthia Sasky T, Rabu, 23 November 2022 | 16:40 WIB
Kecoa di rumah bisa Anda usir dengan menggunakan gula. (Adobe Stock)

Cara Mengusir Kecoa 

Sekarang gak usah lagi pakai obat semprot karena Anda bisa gunakan beberapa bahan ini untuk membasminya.

Berikut beberapa bahan yang bisa Anda coba.

Kecoa yang ada di rumah bisa kabur dengan beberapa bahan yang ada di rumah.

1. Pakai Gula dan Deterjen

- Siapkan gula, deterjen, dan wadah kecil

- Tuangkan gula ke dalam wadah

- Dengan takaran yang sama, tuangkan juga deterjen

- Aduk merata, lalu letakkan di tempat yang sering kali menjadi akses masuk kecoa

Sering kali kecoa masuk melalui jendela, pintu, atau bagian bawah wastafel.

Akan lebih efektif lagi jika Anda menggunakan sejumput boraks.

Campuran gula dan deterjen ini berguna untuk memerangkap kecoa yang ada di rumah.