2. Lidah buaya
Selain menyegarkan wajah dan mencerahkan kulit wajah, lidah buaya rupanya juga dipercaya mampu mengecilkan pori-pori wajah.
Caranya pun mudah lho, kalian bisa mengambil gel lidah buaya yang ada di tengah lalu oleskan secara merata pada kulit wajah.
Diamkan selama 15 menit lalu bilas dengan air bersih.
3. Tomat
Kandungan senyawa anti-oksidan yaitu lycopine ada dalam tomat rupanya terbukti dapat menangkal radikal bebas, agar sel kulit tidak menumpuk sehingga pori-pori wajah mengecil.
Selain itu, tomat juga dapat menjadi tabir surya alami untuk meminimalisir kerusakan yang diakibatkan sinar UV.
Cara penggunaannya adalah dengan menumbuk halus tomat hingga menjadi bubur lalu oleskan pada wajah.
Diamkan selama 30 menit lalu bilas dengan air bersih.
4. Air rendaman beras
Eitss jangan terburu-buru untuk membuang airnya ya ketika kamu hendak menanak nasi.