Tak Perlu Matikan Daya, Bunga Es Menumpuk di Kulkas Bisa Cepat Mencair Hanya dengan Lap dan Air Panas, Ini Caranya

By Amelia Pertamasari, Selasa, 29 November 2022 | 07:00 WIB
cara membersihkan bunga es kulkas tanpa mematikan daya. (Kompas)

SajianSedap.com - Kulkas adalah peralatan elektronik rumah tangga yang tak sedikit orang memilikinya.

Meski memang harganya mahal dan menyedot listrik banyak, ini memiliki fungsi yang penting.

Kulkas digunakan untuk menyimpan berbagai makanan dan minuman dengan harapan awet dan tahan lama.

Itu juga bisa digunakan hanya sekedar untuk mendinginkan minuman.

Meski memang bermanfaat ada satu permasalahan yang semua orang alami, yakni munculnya bunga es.

Ini merupakan kumpulan uap air yang membeku pada dinding bagian dalam dan rak freezer.

Hingga akhirnya bunga es dapat memenuhi freezer dan mengambil ruang penyimpanan makanan.

Sehingga banyak orang ingin menghentikan munculnya bagaimanapun caranya. Meski memang itu tak bisa terjadi selama kulkas dalam keadaan nyala.

Tapi yang bisa Anda lakukan adalah rutin membersihkannya.

Cara membersihkan bunga es juga tidaklah sulit. Yang Anda butuhkan adalah lap dan air panas saja. Berikut caranya!

Baca Juga: 2022 Tinggal Sebulan Lagi, Masih Saja Meletakkan Kulkas Nempel dengan Tembok, Pindahkan! Kalau Tidak Mau Nyawa Seisi Rumah Melayang

Cara Membersihkan Bunga Es di Freezer