Gak Banyak yang Sadar, Ternyata Warna Segel Tabung Gas itu Berbeda-beda, Terungkap Arti Penting ini yang Tak Banyak Orang Tahu

By Ulfa, Rabu, 30 November 2022 | 06:30 WIB
Musti tahu, ternyata perbedaan segel pada tabung gas memiliki arti penting ini, simak baik-baik (Kompas)

Lantas apakah warna segel tertentu berarti tabung gas adalah gas palsu atau oplosan?

Daripada bertanya-tanya, yuk cari tahu jawabannya di bawah ini.

Cari Tahu Arti Warna Segel Tabung Gas

Saat akan membeli tabung gas, tentu saja kita sering menemukan berbagai warna segel tabung itu berbeda.

Diketahui bahwa segel atau seal pada tabung gas berfungsi untuk menutup valve tabung gas yang sudah terisi penuh.

Belilah gas elpiji yang memiliki segel atau seal utuh dan waspadai jika segel rusak.

Selain hanya segel, pembeli juga ternyata perlu memperhatikan warna-warna segel pada tabung gas tersebut.

arti segel pada tabung gas

VP Corporate Communication Pertamina Fajriyah Usman menjelaskan bahwa warna segel biru dan merah merupakan segel yang asli dari Pertamina.

Dia menjelaskan bahwa segel merah bukan palsu, seperti yang pernah ramai pada 2019.

Segel tabung sendiri umumnya ada dua jenis, yakni seal cap dan plastic wrap.

Baca Juga: Ibu Rumah Tangga Se-Indonesia Bisa Girang! Tabung Gas Dijamin Irit Kalau Rajin Bersihkan 1 Bagian Ini Pada Kompor, Buktiin Sendiri Deh!