70 Persen Air Minum di Indonesia Tercemar Tinja Menurut UNICEF, Ini Cara Memilih Air Mineral yang Berkualitas, Harap Dicatat

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Jumat, 2 Desember 2022 | 15:45 WIB
Ternyata air minum di Indonesia 70 persen tercemar tinja dan ini dampaknya untuk tubuh (Shutterstock)

Baca Juga: Seumur Hidup Baru Tahu, Kenapa Kucing Suka Minum Air Toilet Ternyata Karena Hal Ini, Bikin Syok!

Nah caranya adalah dengan menggunakan air mineral yang sudah berada dalam kemasan.

Terkadang perebusan air sumur pun tidak cukup aman untuk diminum.

Karena itu Sase Lovers juga harus paham bagaimana memilih air mineral yang berkualitas.

1. Pastikan air berada dalam kemasan segel yang masih utuh,

2. Pastikan air tidak berwarna, berbau, dan berasa,

3. Cek tingkat pH air.

Nah pH air ini sangat penting lho walaupun sering dianggap sepele.

Batas normal pH air minum yang bisa kita konsumsi adalah 7 atau angka netral.

Anda harus mengecek apakah pH nya sudah sesuai atau sangat jauh dengan memakai alat pengukur pH.

4. Banyak mengandung mineral aktif yang bagus untuk tubuh.

Semoga bermanfaat ya.

Baca Juga: Tak Perlu Beli Baru, Teko Air Minum Kotor dan Penuh Kerak Bisa Kinclong Cuma Direndam Pakai Bahan Dapur Ini, Cuma 5 Menit Bisa Terlihat Baru Lagi