Jangan Cuma Jadi Bumbu, Daun Salam yang Dibuat Teh Bisa Atasi Diabetes, Begini Cara Buatnya

By Idam Rosyda, Jumat, 2 Desember 2022 | 15:10 WIB
manfaat teh daun salam bisa membantu mengatasi diabetes (pixabay/Anna)

Sajiansedap.com - Daun salam selama ini kerap digunakan dalam berbagai olahan masakan.

Fungsinya tak lain adalah sebagai pengharum dan penyedap alami.

Selain itu daun salam juga bisa menjadi pengawet alami.

Hampir semua olahan makanan nusantara menggunakan daun salam ini sebagai bumbu tambahan.

Nah selain digunakan sebagai bumbu tambahan memasak, daun salam ini juga bisa dibuat teh.

Teh daun salam memang begitu populer dibanding dengan teh dari daun teh biasa atau bunga melati.

Namun teh daun salam ini salah satu manfaatnya rupanya bisa membantu mengatasi dan mengontrol diabetes.

Sudah menjadi rahasia umum jika diabetes jadi salah satu penyakit yang bisa mengintai siapa saja.

Tak melulu orang yang gemuk, orang yang terlihat kurus sekalipun bisa terkena diabetes.

Manfaat Teh Daun Salam untuk Kesehatan

Manfaat teh daun salam sudah tidak bisa diragukan lagi.

Baca Juga: 5 Cara Merawat Hijab Agar Awet Bertahun-tahun, Jangan Cuci Pakai Mesin Cuci Kalau Gak Mau Terus-terusan Beli Baru