Selain itu, obat kumur juga dilengkapi dengan antiseptik.
Sifat antiseptik ini juga akan membersihkan tangan dengan maksimal.
Untuk memakainya praktis banget.
- Tuangkan 1 takaran tutup botol obat kumur ke tangan.
- Gosok-gosok tangan sampai 30 detik.
- Setelah itu bilas dengan air dan sabun cuci tangan.
Namun cara ini tidak direkomendasikan kalau sedang ada luka di tangan Anda karena obat kumur mengandung alkohol yang bisa jadi sangat perih ketika dipakai.
Artikel ini pernah tayang di The Kitchn dengan judul We Tried 5 Hacks for Getting Garlic Odors Off Our Fingers and Found a Clear Winner