CATAT! Begini Trik Mencuci Bra Agar Talinya Tidak Melar dam Awet Betahun-tahun

By Ulfa, Minggu, 25 Desember 2022 | 05:40 WIB
Tips mencuci bra agar awet bertahun-tahun. (Kompas.com)

Lantas bagaimana cara menjemur tali bra agar awet?

Melansir dari kompas.com, hal ini pun dijelaskan oleh dokter kulit Alok Vij, MD.

Ia menjelaskan bahwa aturan umum mencuci bra adalah setiap dua sampai tiga kali pemakaian.

Aturan Mencuci Bra

Alih-alih sekali pakai cuci, ternyata kita bisa menggunakannya hingga tiga kali.

Hal tersebut tentunya berkaitan dengan produksi keringat dari tubuh.

Kalau mau cuci bra coba dengan cara ini agar bisa awet dan tahan lama.

"Beberapa jam pemakaian bra dengan sedikit keringat bisa tidak dihitung sebagai pemakaian satu kali,

tapi beberapa jam dengan banyak keringat bisa dianggap sebagai satu kali atau dua kali pemakaian," ujarnya.

Berikut beberapa tips merawat bra agar tidak mudah melar.

Tips Mencuci Bra yang Benar

1. Hindari mencuci menggunakan mesin

Mencuci pakaian dalam yang satu ini lebih baik menggunakan tangan saja.

Pasalnya, mencuci bra dengan menggunakan mesin akan membuatnya lebih mudah rusak.

Baca Juga: Yakin Sudah Benar? Ternyata Mencuci Bra yang Tepat Harus Pakai Cara Ini, Dijamin Jadi Awet dan Gak Perlu Beli Baru Mulu