Trik Bersihkan Kepala Shower yang Berkerak, Agar Antigagal Wajib Pakai Cuka

By Gusthia Sasky T, Minggu, 25 Desember 2022 | 16:40 WIB
Ternyata Anda bisa ikuti trik bersihkan kepala shower yang berkerak dengan menggunakan cuka. (Adobe stock.)

SajianSedap.com - Saat ini sudah banyak orang yang menggunakan shower ya.

Mandi pakai shower rasanya memang lebih terasa segar ya.

Kalau pakai shower kita juga jadi gak perlu capek-capek menggayung air.

Nah, kalau Anda memang suka menggunakan shower, Anda wajib perhatikan kebersihannya loh.

Sebab kepala shower bisa kotor bahkan berkerak.

Kalau dibiarkan berkerak begitu saja malah jadi gak bagus untuk kesehatan kita.

Maka itu baiknya Anda simak trik bersihkan kepala shower yang berkerak.

Trik Bersihkan Kepala Shower yang Berkerak

Dilansir dari BetterHomesdanGardens.com ada trik bersihkan kepala shower yang berkerak yang bisa Anda coba.

Sebelum memulai persiapkanlah beberapa bahan ini.

- Gelang karet

- Kantong plastik

Baca Juga: Cara Membersihkan Kepala Shower dengan Bahan Alami, 1 Bahan yang Ada di Rumah ini Bisa Buat Air Langsung Mengalir Deras