Tips Membersihkan Kaca Jendela Agar Kinclong Lagi, Salah Satunya Usap dengan Koran

By Hani Arifah, Sabtu, 31 Desember 2022 | 17:10 WIB
Cara membersihkan kaca jendela supaya kinclong lagi. (freepik)

Usap seluruh bagian kaca jendela.

Jangan lupa pakai sarung tangan agar lebih awet.

3. Pakai Koran Bekas

Koran bekas untuk membersihkan kaca jendela.

Setelah diusap dengan kain lembap, Anda bisa mengeringkannya.

Untuk mengeringkannya, Anda bisa memanfaatkan koran bekas.

Caranya sangat mudah.

Siapkan koran bekas yang bersih dari debu.

Kemudian, usap permukaan kaca jendela yang masih setengah basah dengan koran bekas.

Ulangi sampai kaca jendela kering dan kinclong lagi.

Gampang banget, kan?

Baca Juga: Trik Membersihkan Pakaian dari Noda Saus, Cukup Dioles dengan Bahan Dapur Ini Pasti Langsung Lenyap