- Cuka putih
- Sabun cuci piring cair
- Spons anti gores atau kain pembersih
- Sikat berbulu halus
Setelah peralatan di atas siap mari kita simak tahapan cara menghilangkan noda kunyit di piring.
Langkah 1:
Isi wastafel atau baskom Anda dengan air hangat dan cuka putih dengan perbandingan 2 banding 1.
Setelah itu tambahkan beberapa tetes sabun cuci piring cair dan campurkan bahan-bahannya.
Langkah 2:
Jika sdah tercampur rata saatnya Anda masukan piring ke larutan cuka yang sudah dibuat tadi.
Rendam barang ke dalam larutan dan biarkan selama 15-30 menit.
Langkah 3:
Piring yang sudah direndam bisa Anda keluarkan.
Baca Juga: Tips agar Wajan Tidak Lengket Saat Dipakai, Bisa dengan Digosok Kunyit