SajianSedap.com - Anda tentu memiliki banyak handuk di rumah ya.
Sebab handuk memang sering banget digunakan oleh keluarga setiap harinya.
Ya, saat lagi mandi Anda tentu menggunakan handuk ya.
Sebab handuk memang berfungsi untuk mengeringkan badan kita.
Banyak dari Anda yang punya handuk berwarna putih bukan?
Handuk putih cepat sekali buteknya kalau gak dicuci dengan benar.
Maka itu kalau Anda punyah handuk putih yang sudah butek mending Anda bikin jadi putih lagi saja dengan mengikuti trik bikin handuk butek jadi putih lagi.
Trik bikin handuk butek jadi putih lagi dijamin mudah dan hasilnya bisa ngalahin tempat laundry deh.
Trik Bikin Handuk Butek Jadi Putih Lagi
Mengutip Enchante Home, berikut ini sejumlah cara dan bahan yang digunakan untuk mencuci handuk putih tanpa pemutih.
1. Tambahkan sedikit lemon
Buah lemon secara alami bersifat asam dan bertindak sebagai penghilang noda yang sangat baik.
Menurut Martha Stewart, sedikit jus lemon sangat membantu untuk pakaian yang tampak lebih cerah dan lebih segar.
Baca Juga: Bukan Kotoran? Ternyata Ini Penyebab Bintik Hitam pada Handuk Muncul