Tips Menghilangkan Noda Cat Rambut di Tangan, Langsung Hilang Kalau Pakai Bahan Ini

By Hani Arifah, Minggu, 1 Januari 2023 | 19:30 WIB
Tips menghilangkan noda cat rambut di tangan dengan bahan yang ada di rumah. ()

1. Minyak Zaitun, Baby Oil, dan Sejenisnya

Bergantung pada sifat pewarna, produk berbahan dasar minyak dapat berfungsi untuk memecah bahan aktif pewarna.

Juga melinturkan warnanya dari kulit Anda.

Gunakan kapas bulat untuk menggosok area tersebut dengan lembut selama beberapa menit, lalu bilas dengan air hangat.

Jika percobaan pertama tidak berhasil, Anda dapat mengoleskan kembali dan membiarkan minyak meresap selama beberapa waktu.

Kemudian gosok dengan kapas dan bilas dengan air hangat.

3. Soda Kue dan Sabun Cuci Tangan

Campiran soda kue dan sabun cuci tangan juga bisa menghilangkan noda cat rambut di tangan.

Caranya, tuang sabun di telapak tangan dan tambahkan sedikit soda kue.

Soda kue bisa Anda manfaatkan untuk menghilangkan noda cat rambut pada tangan.

Kemudian lakukan pencucian tangan seperti biasa.

Namun, kedua yang ada pada bahan di atas cukup abrasif.