Cara Menghilangkan Noda Keringat di Pinggiran Topi, Dijamin Antigagal Kalau Pakai Tips Ini

By Hani Arifah, Senin, 2 Januari 2023 | 07:15 WIB
Ini dia cara mudah menghilangkan noda keringat yang membandel di topi. ()

Merendam topi dengan larutan boraks, deterjen, dan soda kue bisa bikin noda keringatnya luntur.

Rendam selama 15-30 menit.

Kalau nodanya terlalu membandel, Anda bisa merendamnya selam 1 jam.

Selanjutnya, sikat bagian topi yang kena noda keringat dengan sikat halus.

Kemudian, bilas dengan air dingin sampai buihnya hilang.

Terakhir, bentuk kembali topi dengan lembut dan taruh di atas handuk hingga kering.

Semoga tipsnya bermanfaat!

Baca Juga: 5 Cara Jitu Menghilangkan Bulu Kucing Di Sofa, Cepat dan Hasilnya Langsung Terlihat dalam Sekali Coba